Selasa, 11 Desember 2012

Cara Memilih Asuransi Jiwa Terbaik Indonesia

Kurangnya kesadaran masyarakat Indonesia terhadap asuransi jiwa saat ini malah akan lebih membahayakan jiwa mereka. Pasalnya, asuransi jiwa sangat penting dan di negara Amerika sendiri asuransi jiwa merupakan kebutuhan pokok yang mereka wajib penuhi.

Kurangnya kesadaran masyarakat Indonesia terhadap pentingnya asuransi jiwa ini dikarenakan banyak faktor, mulai dari masih awamnya dan ketidaktahuannya pengertian dan manfaat asuransi jiwa secara lebih dalam.

Manfaat Asuransi Jiwa

Kesalahan pandangan masyarakat akan asuransi jiwa itu suatu hal yang kurang baik karena hidup ini terlalu beresiko untuk di lalui begitu saja, memang resiko itu tidak ada satu orang pun yang tau tapi setidaknya kita sudah menyiapkan jika hal tersebut terjadi selain faktor ke hati hatian dalam bertindak di perlukan juga biaya untuk mengcover semua beban yang di timbulkan dan itu semua hanya bisa didapat dengan menjadi nasabah asuransi jiwa, asuransi jiwa biasanya berfungsi untuk melindungi jiwa dari berbagai macam resiko yang mengancam akan keselamatan jiwa hingga menyebabkan kematian.

asuransi

Contoh kecilnya adalah jika seseorang sebagai kepala keluarga sekaligus pencari nafkah dalam keluarga dan meninggal dunia? Bagaimana ia pula menghidupi keluarga? Bagaimana kebutuhan ekonomi keluarganya sedangkan pencari nafkahnya sudah tiada? Nah inilah pentingnya asuransi, yang dapat menanggung biaya hidup keluarga Anda.

Cara Memilih Asuransi Jiwa Terbaik

Memilih asuransi yang baik sangat penting untuk menentukan faktor kehidupan Anda akan dibawa kemana. Bayangkan saja jika Anda sampai salah memilih asuransi, bukannya tak ditanggung, malah sebaliknya.

Untuk itu, beberapa hal berikut ini setidaknya menjadi kiat - kiat untuk Anda dalam memilih asuransi jiwa terbaik. Adapun hal - hal itu antara lain:

Sebelum memilih perusahaan asuransi jiwa, Anda sebagai calon pemegang polis hendaknya meninjau usia perusahaan asuransi jiwa yang akan Anda pilih. Hal ini memungkinkan, semakin lama usia sebuah perusahaan asuransi jiwa tentunya pengalaman yang dimiliki pun semakin banyak.
Selain hal diatas, memilih asuransi jiwa juga harus ditinjau nilai perusahaan di mata public. Barangkali Anda bisa bertanya kepada keluarga, saudara atau teman kerja sebagai pemebang polis asuransi.
Cari tahu visi dan misi perusahaan asuransi jiwa tersebut. Apa lagi dizaman informasi sekarang ini, mengetahui visi dan misinya Ada bisa browsing di internet untuk melihat visi dan misi perusahaan asuransi jiwa yang akan Anda rencanakan akan lebih mudah. Hal ini amat penting sebelum Anda memulai membayar premi setiap bulannya. Setidaknya Anda tahu, hendak dikemanakan kepercayaan yang Anda asuransikan.
Tinjau juga prestasi perusahaan asuransi jiwa yang akan anda pilih untuk meansuransikan jiwa Anda. Tentunya hal ini menyangkut kualitas perusahaan dalam pelayanan dan berbagai kemudahan dan keuntungan lainnya. Tentu saja Anda ingin memilih asuransi yang berkualitas untuk mengansuransikan jiwa Anda bukan!!

Commonwealth Life Perusahaan Asuransi Jiwa Terbaik Indonesia


Untuk itu, Commonwealth Life hadir untuk mengatasi semua masalah atau beban keluarga Anda selama ini. Commonwealth merupakan perusahaan penyedia pelayanan asuransi jiwa terbaik di Indonesia, yang terbaik dalam hal pelayanan pelanggan.

VISI

Menjadi Perusahaan Penyedia Pelayanan Asuransi Jiwa Terbaik di Indonesia, yang Terbaik dalam hal Pelayanan Pelanggan.

Commonwealth Life mulai melayani Nasabah sejak tahun 1992 dengan nama Astra Jardine yang kemudian berubah nama menjadi Astra CMG Life sampai dengan tahun 2007. Nama PT Commonwealth Life diperkenalkan untuk pertama kalinya pada Juli 2007, berdasarkan Surat Keputusan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia nomor W7-07188 HT.01.04-TH 2007 tentang Persetujuan Akta Perubahan Anggaran Dasar Perseroan Terbatas.

Nah dengan commowealth life ini Anda akan mendapatkan pelayanan terbaik untuk asuransi Anda. Tentukan dari sekarang!

1 komentar: